02 Juni, 2009

LEONARDO DAN TANTANGAN BARU KE DEPAN

Resmi sudah Milan menunjuk Leonardo sebagai coach baru Milan musim depan. ‎Sebuah pekerjaan berat, karena pelatih yang digantikan adalah pelatih yang ‎cukupsukses bersama milan yang mengembalikan Milan menjadi klub elite di Eropa ‎dengan raihan dua trofi Liga Champion dan satu scudetto. So, dengan minim ‎pengalaman melatih Leonardo diharuskan berhadapan dengan pemain-pemain bintang ‎di Milan. Bukan pekerjaan mudah, tapi Milan bisa berkaca pada pengalaman ‎Barcelona yang menunjuk Pep Guardio;a dan hasilnya luar biasa. Ancelotti pun dulu ‎sebelum melatih Milan gagal di Juve dan hanya runner up di Parma dan membawa ‎Reggiana promosi ke seri A. Jadi kalau mengaca pada pengalaman, nyatanya Sacchi ‎dan Capello serta Tabarez , Terim juga pernah gagal menangani Milan. Jadi seorang ‎allenatore memang banyak hal yang kudu dimiliki, jadi meski minim pengalaman ‎masih banyak hal yang dikerjakan Leonardo dan sebagai Milanisti mari kita dukung ‎Leonardo mengarsiteki Milan. ‎

Tidak ada komentar: